Akhirnya Resmi Inilah Nama Untuk Versi Android O



Google akhirnya mengungkapkan apa yang sudah di tunggu-tunggu untuk kelanjutan versi Android yaitu Android O. Seperti yang telah di prediksi banyak orang Versi Android “O” adalah singkatan untuk Oreo.

Pengumuman itu dibuat tidak lama setelah gerhana matahari pada hari Senin, 21 Agustus 2017 kemarin. Google mengeluarkan Android Oreo ini melalui Android Open Source Project (AOSP).
Perangkat pertama yang akan mendapat update Android Oreo ini yaitu Google Pixel, Nexus 5x, dan Nexus 6P diikuti oleh Pixel C dan Nexus Player.


Untuk versi Android ini sudah kedua kalinya dalam sejarah Google bermitra dengan perusahaan makanan ringan populer untuk memasarkan system operasi terbarunya. Sebelumnya Google juga pernah bekerja sama dengan Nestle untuk versi Android 4.4 yaitu Kitkat.

Apakah Google membayar untuk menjadikan merk makanan tersebut sistem operasinya?
Diketahui dulu Google tidak membayar Nestle untuk merk Kitkat nya. “Kerjasama tersebut dilakukan untuk melakukan hal yang menyenangkan dan tidak terduga.” Hal tersebut dikatakan oleh John Lagerling seorang Direktur kemitraan global android.

Pada dasarnya ini adalah sebuah win-win solution untuk kedua perusahaan. Google dapat menggunakan nama merk camilan terkenal untuk versi baru Android nya dan Nestle juga mendapatkan promosi iklan gratis.

Keputusan Google untuk menjadikan Oreo sebagai versi Android terbarunya tidak terlalu mengejutkan banyak orang karena sebelum nya sudah banyak prediksi yang menjadikan Oreo sebagai nama camilan makakan manis.
Previous
Next Post »

1 komentar:

Click here for komentar
Anonim
admin
4 Januari 2018 pukul 15.33 ×

androidnya lucuu.. hehe
papan preheating

Congrats bro Anonim you got PERTAMAX...! hehehehe...
Reply
avatar
Thanks for your comment